Rabu, 17 Agustus 2011

Lomba Nyanyi Tujuh belasan



Di suatu kampung ada peserta ikut lomba nyanyi lagu Hari Kemerdekaan. Dengan semangat dia mulai menyanyi:
"Enam belas Agustus tahun empat lima ..."
Juri : "Dek, salah itu ... Ulangi !"
Peserta mulai lagi:
"Enam belas Agustus tahun empat lima ..."
Juri : "Masih salah ... Ini kesempatan terakhir!"
Peserta lomba: "Saya ndak salah pak, sampian dengar saya nyanyi dulu"
Akhirnya juri serius mendengarkan,
"Enam belas Agustus tahun empat lima... BESOKNYA hari Kemerdekaan kita ..."



sumber : http://www.kaskus.us/showthread.php?t=10113133

Tidak ada komentar:

Posting Komentar